Tinggal langsung menerapkan. Itulah isi dari artikel ini. Dengan mengikuti setiap langkahnya anda sudah bisa melakukannya sendiri tanpa harus bertanya lagi sama orang lain. Anda pasti senang. Media ini telah membantu anda dalam menemukan sebuah jawaban. Semoga ucapan terima kasih terbiasa meluncur dari dalam lubuk hati. Jika memang demikian, jangan beranjak dulu, kami telah menyediakan media ungkapan terima kasih. Anda cukup mengklik 2 (dua) kali dalam satu iklan. Anda pasti tahu kalau informasi itu sangat mahal.

Panen benih ikan arwana

Panen benih ikan arwana dilakukan tiga bulan setelah musim hujan, sekitar bulan Juli dan Agustus. Caranya, surutkan air kolam hingga setinggi 20 – 30 cm atau hingga ketinggian dimana benih bisa ditangkap; tangkap induk arwana dengan sekup net halus; masukan ke dalam plastik dan tampung di hapa halus yang dipasang dekat kolam pemijahan; tangkap pula benih; masukan ke dalam ember; tebar ke dalam akuarium yang sudah disiapkan, dengan kelengkapannya.

Catatan : Untuk menghidari gangguan selama pemijahan berikutnya, maka ikan-ikan liar, terutama nila ditangkap. Setelah selesai panen, semua bagian kolam diperbaiki, terutama pematang, dilapisi dengan tanah dasar, bila ada bocor dibongkar dan ditutup lagi dengan tanah,